Manfaat kopi untuk kesehatan: Berikut ini beberapa manfaat kopiuntuk kesehatan yang mungkin belum anda ketahui. Seperti yang ditulisfemale.kompas.com.
Penelitian yang dilakukan terhadapkopi ternyata masih berlangsung. Hal ini dianggap perlu, karena kopi ternyatamasih menyimpan banyak manfaat untuk kesehatan yang belum terekspos. Bagi Andayang menggemari kopi, inilah beberapa manfaat kopi sebagai obat alami yangmungkin belum Anda ketahui.
Manfaat kopi untuk kesehatan.
Mencegah penyakit saraf. Peminum kopi berkafein cenderung tidak akanmengembangkan penyakit Alzheimer dan Parkinson. Kandungan antioksidan di dalamkopi akan mencegah kerusakan sel yang dihubungkan dengan Parkinson. Sedangkankafein akan menghambat peradangan di dalam otak, yang kerap dikaitkan denganAlzheimer.
Melindungi gigi. Kopi yangmengandung kaein memiliki kemampuan antibakteri dan antilengket, sehingga dapatmenjaga bakteri penyebab lubang menggerogoti lapisan gigi. Minum kopi secangkirsetiap hari terbukti dapat mencegah risiko kanker mulut hingga separuhnya.Senyawa yang ditemukan di dalam kopi juga dapat membatasi pertumbuhan selkanker dan kerusakan DNA.
Menurunkan risiko kanker payudara.Menjelang masa menopause, wanita yang mengonsumsi 4 cangkir kopi seharimengalami penurunan risiko kanker payudara sebesar 38 persen, demikian menurutsebuah studi yang dipublikasikan di The Journal of Nutrition. Kopi melepaskanphytoestrogen dan flavonoid yang dapat menahan pertumbuhan tumor. Namunkonsumsi kurang dari 4 cangkir tidak akan mendapatkan manfaat ini.
Mencegah batu empedu. Batu empedutumbuh ketika lendir di dalam kantong empedu memerangkap kristal-kristalkolesterol. Xanthine, yang ditemukan di dalam kafein, akan mengurangi lendir danrisiko penyimpanannya. Dua cangkir kopi atau lebih setiap hari akan membantuproses ini.
Melindungi kulit. Konsumsi 2-5cangkir kopi setiap hari dapat membantu menurunkan risiko kanker kulitnonmelanoma hingga 17 persen. Kafein dapat memacu kulit untuk membunuh sel-selprakanker, dan juga menghentikan pertumbuhan tumor.
Mencegah diabetes. Orang yangmengonsumsi 3-4 cangkir kopi reguler atau kopi decaf (dengan kadar kafein yangdikurangi) akan menurunkan risiko mengembangkan diabetes tipe II hingga 30 persen.Asam klorogenik dapat membantu mencegah resistensi insulin, yang merupakanpertanda adanya penyakit ini.
Efek negatif kopi
Namun begitu, selain memilikimanfaat, kopi juga memiliki efek negatif. Seperti dikutip majalahkesehatan.com,kafein sebagai kandungan utama kopi bersifat stimulan yang mencandu. Kafeinmempengaruhi sistem kardiovaskuler seperti peningkatan detak jantung dantekanan darah. Dampak negatif itu muncul bila Anda mengkonsumsinya secaraberlebihan.
Bagi kebanyakan orang, minum duasampai tiga cangkir kopi tidak memberikan dampak negatif. Meminum kopi denganfrekuensi lebih dari itu bisa menimbulkan jantung berdebar-debar, sulit tidur,kepala pusing dan gangguan lainnya. Oleh karena itu, bagi mereka yangmengkonsumsi kopi agar tidak mengantuk–misalnya karena kekurangan tidur–disarankan agar konsumsinya disebar sepanjang hari.
Riset mengenai hubungan konsumsikopi dengan keguguran kandungan tidak memberikan kesimpulan seragam. Tetapi,untuk amannya ibu hamil disarankan tidak minum lebih dari satu cangkir kopisehari.
Sumber : obatherbalalami.com Artikel lainya :- Kiat Memiliki Anak Sehat - Inovasi Baru Obat Batuk dari Cokelat - Nanas Ampuh Obati Radang Tenggorokan - Wedang Jahe Bantu Turunkan Berat Badan
No comments:
Post a Comment